IMCNews.ID, Jambi - Perolehan suara sementara calon anggota DPD RI dapil Provinsi Jambi pada Pemilu 2024 saling kejar mengejar.
Menariknya calon petahana Ria Mayang Sari terancam tidak masuk tiga besar. Berdasarkan hasil perolehan suara sementara calon anggota DPDRI di website https://pemilu2024.kpu.go.id/pemilu_dpd pada pukul 13:00 suara masuk 3.545 dari 11.160 TPS atau 31.77 persen.
Berikut perolehan suara calon anggota DPD RI sementara berdasarkan peringkat:
Ivanda 20.731
Elviana 16.522
M. Syukur 16.338
Sum Indra 12.562
Abu Bakar Jamalia 8.781
Edi Endra 8.044
Rudi Ardiansyah 7.631
Ria Mayang Sari 7.523
H.Lukman 7.305
Hamid 7.017. (*)
Data Jutaan NPWP Diduga Bocor, Termasuk Punya Presiden dan Pejabat Tinggi Negara
Ratusan Angkutan Batubara Nakal Ditindak Sepanjang September
Rakerdasus PDIP Formulasikan Pemenangan Haris-Sani di Pilgub Jambi
Resmi Dilantik Dirjen AHU, MPWN Jambi Siap Awasi dan Bina Notaris
KPU Sebut Pemilu di Jambi Berjalan Lancar, Penghitungan Suara di Tingkat KPPS Masih Berlangsung